Joko Anwar
Joko Anwar ( KOMPAS.com/Baharudin Al Farisi)

Peringatan Joko Anwar Saat Saksikan Pengabdi Setan 2 di Bioskop, Tidak Merekam hingga Batas Usia

7 Agustus 2022 11:48 WIB

2. Batas usia penonton

Selain itu, sutradara yang akrab disapa Jokan ini juga memperingatkan batas usia sebelum menyaksikan film Pengabdi Setan 2: Communion, yakni 13 tahun ke atas.

Melalui fitur Instagram Story, Joko Anwar memberitahukan dampak yang terjadi apabila peringatannya dilanggar.

Terlebih, pada anak-anak yang menonton film tersebut.

Untuk kembali diingat. Membawa anak di bawah batas umur yang telah ditentukan untuk menonton bisa menimbulkan dampak psikologis yang negatif," tulis Joko Anwar.

B

3. Bisa menganggu penonton lain

Lebih lanjut, jika batas usia itu dilanggar, Joko Anwar menyebut hal itu bisa menganggu para penonton lain yang menyaksikan filmnya.

Pasalnya, adanya penonton di bawah batasan usia dapat membuat penonton lain tidak nyaman.

Membawa anak yang sangat muda ke dalam bioskop juga bisa menimbulkan ketidaknyamanan pada penonton lain," tulis Joko Anwar lagi.

Saat ini, film Pengabdi Setan 2: Communion tengah tayang di bioskop dan banyak menyedot perhatian publik untuk menyaksikan sosok ibu.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm