Yook Sung Jae sebelumnya telah memikat penonton dengan aktingnya dalam drama 'Mystic Pop-Bar', 'Goblin The Lonely And Great God'.
Sedangkan untuk variety show, Yook Sungjae pernah muncul dalam tayangan 'We Got Married' bersama Joy Red Velvet, 'All The Butlers', 'Lovely 95's', dan banyak lainnya.
Begitu juga dengan Jung Chaeyeon DIA yang sudah berpengalaman dalam dunia seni peran, bahkan tak sedikit juga dramanya yang populer.
Diantaranya adalah "The King;'s Affection', 'My First First Love', ' Marry Me Now', dan banyak lainnya.
Hingga berita ini dirilis, pihak produksi belum membeberkan rencana syuting dan penayangan drama ini.
Siapa nih yang sudah gak sabar melihat Yook Sungjae dan Jung Chaeyeon beradu akting?
Drakor The Golden Spoon direncanakan tayang pada 23 September hingga 12 November 2022 dengan 16 episode.
The Golden Spoon akan tayang setiap Jumat dan Sabtu di stasiun televisi MBC selama 1 jam 20 menit.
Hingga artikel ini dirilis, pihak produksi belum menginformasikan lebih lanjut akan layanan streaming apa yang akan dipakai.
https://www.grid.id/read/043416826/sinopsis-drakor-the-golden-spoon-dengan-yook-sungjae-btob-dan-jung-chaeyeon-dia-sebagai-pemeran-utama-simak-jadwal-tayang-dan-link-nonton-di-sini?page=all