Ilustrasi
Ilustrasi ( THINKSTOCK.COM)

Mau Menghilangkan Rasa Cinta dari Mantan Pasangan? Yuk Ikuti Tips Ini

12 Oktober 2022 14:16 WIB

SonoraBangka.id - Memang dalam menjalin suatu hubungan cinta, tidak semuanya berakhir bahagia hingga maut memisahkan.

Seringkali kita dikecewakan oleh pasangan yang selingkuh, melukai kita dengan kekerasan, dan sebagainya.

Kita harus segera keluar dari lingkup toxic itu dan memulai lembaran baru.

Namun perasaan tak bisa berbohong.

Banyak yang masih terjebak pada cinta dengan mantan pasangan meski sudah putus.

Tapi jangan khawatir, ada cara menghilangkan perasaan ini agar Sahabat NOVA bisa segera move on.

Melansir Tribun Batam, berikut ini informasi selengkapnya:

1. Mengakui dan Menerima Kenyataan

Agar lebih mudah untuk move on, kamu harus lebih dulu mengakui dan menerima kenyataan kalau dia tidak pernah menaruh perasaan padamu, sebab kalau hatimu masih terasa mengganjal, proses move on akan sulit untuk dilakukan.

Tidak hanya itu, kamu juga harus memiliki pemikiran yang positif terhadap diri sendiri.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm