Ilustrasi colekat
Ilustrasi colekat ( Unsplash/Tamas Papa )

Dijamin Bahagia, 5 Langkah Meredakan Stres dengan Meditasi Cokelat

21 Februari 2023 11:17 WIB

Namun, hal ini dapat membantu memulihkan mood yang sedang berantakan. Walau begitu, meditasi cokelat ini tak cocok dilakukan setiap hari.

Bagaimana cara melakukan meditasi cokelat? Ini dia.

1. Pilih cokelat yang belum pernah kita coba sebelumnya. Jenis yang biasanya kita tidak pernah makan atau yang jarang dikonsumsi.

2. Setelah membeli cokelat, buka bungkusnya dan hirup aroma cokelat tersebut dalam-dalam.

3. Bagi cokelat dalam beberapa bagian dan biarkan indera penglihatan kita memeriksa setiap sudut dan celahnya.

4. Kemudian, baru letakkan di mulut dan sesap cokelat hingga meleleh. Lalu, telanlah perlahan dan rasakan sensasi cokelat mengalir di tenggorokan.

5. Ulangi dengan sisa potongan cokelat lainnya.

Lalu, tanyakan pada diri sendiri bagaimana perasaanmu setelah memakan cokelat tersebut.

Ya, semoga saja meditasi cokelat tersebut membantu meredakan stres.

Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/053683310/5-langkah-meredakan-stres-dengan-meditasi-cokelat-dijamin-langsung-bahagia?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm