Di mata Tjindrana Cilla adalah sosok anak yang begitu ekspresif, bersemangat dan punya ambisi untuk mencapai sesuatu yang menjadi keinginannya.
"Cilla juga begitu aktif di berbagai kegiatan sosial, kepeduliannya kepada sesama membuat saya salut dan bangga dengan Cilla," kata Tjindrajana.
Untuk itu Tjindrajana selalu menyupport dan memberikan dukungan penuh untuk Cilla.
"Semoga Cilla bisa membawa harum nama Provinsi Bangka Belitung," pungkas Tjindrajana.
Profil Christine Priscilla
Nama: Christine Priscilla
Tempat Tanggal Lahir: Jakarta, 12 April 1998
Orang tua: Tjindrajana, S.H dan Ir. Bel Menara Olo Malau, IPM., ACPE.
Pekerjaan: Design Consultant (Architect)
Pendidikan: