Masakan empal suwir.
Masakan empal suwir. ( sajian Sedap)

Bisa pakai Sate Sisa, Berikut Cara Membuat Daging Suwir Bumbu Pedas

6 Maret 2023 14:28 WIB

SonoraBangka.id -  Coba buat daging suwir bumbu pedas untuk teman makan nasi hangat. Sajian ini cocok dihidangkan bersama lalapan dan sambal.  Baca juga: Cara Panaskan Tongseng dan Gulai Kambing Sisa Sajian Idul Adha  Resep daging suwir bumbu pedas ini dapat memakai sate sisa Idul Adha. Untuk membuatnya, sate daging dapat digoreng dulu hingga agak kering.  Selanjutnya, suwir-suwir lalu masak dengan bumbu halus dan pelengkap lainnya.  Berikut resep daging suwir pedas dari buku "Aroma Rasa Kuliner Indonesia - Lauk Kering" karya Lilly T. Erwin terbitan PT Gramedia Pustaka Utama ini bisa menjadi inspirasi. 

Resep daging suwir bumbu pedas

Bahan

250 gram daging atau sate daging sapi

Minyak secukupnya untuk menggoreng dan menumis 

Bumbu halus

4 sdm cabai merah iris 

3 sdm bawang merah iris 

2 sdm bawang putih iris 

3 buah cabai rawit merah atau sesuai selera 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm