Ilustrasi mual
Ilustrasi mual ( Shutterstock/New Africa )

Supaya Tidak Muntah, Ini Tips untuk Mengatasi Mual Saat Berpuasa

27 Maret 2023 13:11 WIB

Mual dapat berujung muntah apabila masalah kesehatan ini terlalu dipikirkan.

Untuk itu, alihkan perhatian dari mual saat puasa dengan mengobrol dengan teman, menonton film, atau mengerjakan aktivitas yang bikin rileks lainnya.

3. Bernapas dalam-dalam

Ketika serangan mual muncul, coba bernapas dalam-dalam agar pikiran lebih rileks dan mengurangi kekhawatiran untuk muntah.

Coba hirup napas dalam-dalam beberapa kali sembari menjalankan teknik relaksasi otot sederhana.

4. Hirup aromaterapi

Beberapa minyak aromaterapi juga bisa membantu mengurangi mual. 

Coba hirup minyak aromaterapi peppermint atau lemon ketika mual saat puasa datang.

5. Jajal akupresur

Pengobatan tradisional Tiongkok ini dapat membantu mengatasi mual.

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm