Ilustrasi ibu hamil
Ilustrasi ibu hamil ( pixabay)

Ibu Hamil Harus Hindari Ini, Jenis Makanan Penyebab Keguguran

16 Mei 2023 13:25 WIB

Oleh karena itu, meskipun rasanya enak, sebaiknya Moms tidak memakannya selama kehamilan.

5. Hati hewan

Hati biasanya dianggap sehat karena kaya vitamin A.

Jadi, memakannya beberapa kali dalam sebulan mungkin tidak berbahaya.

Tetapi, jika dikonsumsi dalam jumlah besar saat hamil, itu dapat menyebabkan kesulitan selama kehamilan.

Ada pun kesulitan tersebut dikarenakan meningkatkan akumulasi retinol secara bertahap yang dapat berdampak buruk pada bayi.

6. Pepaya

Pepaya mentah atau pepaya hijau memiliki komponen yang bertindak sebagai pencahar dan dapat menyebabkan persalinan prematur dan memulai keguguran.

Biji pepaya kaya akan enzim yang dapat menyebabkan kontraksi rahim, yang menyebabkan keguguran.

7. Produk susu mentah

Produk susu yang tidak dipasteurisasi atau mentah seperti susu, mozzarella, keju feta dapat memiliki bakteri pembawa penyakit seperti Listeria monocytogenes.

Bakteri ini dapat berbahaya selama kehamilan.

8. Telur

Telur dapat membawa bakteri salmonella.

Bakteri salmonella merupakan baktero yang dapat menyebabkan masalah seperti keracunan makanan, diare, demam, sakit usus atau bahkan keguguran.

Sehingga, sangat penting memasak telur hingga benar-benar matang, sampai putih dan kuning telur berubah menjadi padat.

Ini membantu membunuh bakteri dan membuatnya aman untuk dikonsumsi.

Jadi sebaiknya, kita diharapkan dapat menahan diri dari makan makanan yang mengandung telur mentah seperti eggnog, mayones buatan sendiri, mousses, smoothie yang mengandung telur mentah.

Artikel ini telah terbit di https://nakita.grid.id/read/023786636/moms-perlu-hindari-ini-jenis-makanan-penyebab-keguguran-jangan-dimakan?page=all

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm