Ilustrasi ruang tamu bernuansa monokromatik.
Ilustrasi ruang tamu bernuansa monokromatik. ( UNSPLASH/MINH PHAM)

Pencahayaan Cukup, Mau Tahu 3 Rahasia agar Ruang Tamu Terasa Nyaman?

5 Juni 2023 14:58 WIB

SonoraBangka.id - Selain sebagai tempat menjamu tamu, ruang tamu terkadang juga menjadi tempat untuk berkumpul keluarga.

Kita tahu, ruang tamu memang menjadi salah satu area penting di rumah.

Oleh karenanya, membuat ruang tamu terasa nyaman menjadi hal yang penting.

Perlu diketahui bahwa ruang tamu yang nyaman bukan hanya sekadar bersih namun juga memperhatikan penataannya.

Tak perlu bingung, berikut tips menata ruang tamu agar nyaman dan rapi.

Melansir dari laman Kompas.com, yuk kita simak lengkapnya!

1. Tambahkan Suasana Alam

Cara pertama yang bisa kamu gunakan untuk membuat ruang tamu lebih nyaman adalah dengan menambahkan suasana alam.

Kawan Puan bisa menambahkan beberapa jenis tanaman hias indoor di sudut ruangan atau di atas meja ruang tamu.

Beberapa tanaman hias yang bisa jadi pilihan seperti lidah mertua, monstera, atau tanaman giok.

SumberParapuan.co
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm