Ilustrasi jam tangan
Ilustrasi jam tangan ( )

Yuk Bersihkan Dirumah, Jam Tangan Kulit Dijamin Seperti Baru Lagi!

9 Juni 2023 11:14 WIB

SonoraBangka.idJam tangan adalah alat penunjuk waktu yang telah menjadi bagian dari kehidupan manusia. Ada banyak jenis jam tangan, salah satunya berbahan kulit.

Memang, dengan harganya yang mahal terkadang membuat Moms sangat menyayangkan jika jam tangan kulit rusak.

Padahal, jam tangan yang terbuat dari kulit berisiko mudah rusak karena tergores atau kurangnya perawatan.

Oleh sebab itu, Moms harus rutin membersihkan jam tangan kulit agar tahan lama.

Mengutip dari berbagai sumber, berikut cara membersihkan jam tangan kulit sendiri di rumah.

1. Jangan Membiarkan Jam Tangan Lembap

Strap jam pasti akan selalu terkena keringat.

Sehingga jika terus-menerus terkena keringat, strap yang terbuat dari kulit akan cepat rusak dan mengeluarkan bau tak sedap.

Oleh sebab itu, selalu lap jika jam tangan basah terkena keringat atau jika sudah tidak digunakan, simpan di tempat yang kering.

2. Melepas Tali Sebelum Dibersihkan

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm