2 lembar daun pandan
2 tetes pewarna hijau dari daun suji
Cara membuat es sekemu
1. Siapkan panci untuk merebus. Masukkan air, gula pasir, vanili, daun pandan, dan pewarma hijau. Masak dengan api kecil sampai mendidih. Angkat dan diamkan hingga suhu turun.
2. Siapkan gelas saji. Masukkan serutan kelapa, potongan buah sawo, dan selasih.
3.Tambahkan air sirup pandan ke dalam gelas. Masukkan air kelapa dan es batu secukupnya.
4. Sajikan es sekemu segera.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Es Sekemu Khas Banten, Es Buah Sawo dan Kelapa Muda", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/06/19/123100375/resep-es-sekemu-khas-banten-es-buah-sawo-dan-kelapa-muda.