Ilustrasi kamar tidur bergaya hotel.(SHUTTERSTOCK/CHECUBUS)
Ilustrasi kamar tidur bergaya hotel.(SHUTTERSTOCK/CHECUBUS) ( KOMPAS.COM)

7 Tips Feng Shui di Kamar Tidur untuk Menciptakan Kehidupan Cinta yang Bahagia

20 Juni 2023 21:57 WIB

Merapikan kamar tidur juga dapat mencegah aliran energi positif terblokir di area tersebut dan usahakan untuk rutin membuka jendela agar udara di dalam ruangan bisa bersirkulasi dengan baik.

2. Hati-hati dengan sha chi

Sha chi adalah sesuatu yang bersifat tidak menyenangkan dan diyakini dapat membawa energi negatif bagi penghuni rumah.

Sha chi itu biasanya terdapat pada cucian kotor yang, pencahayaan ruangan yang buruk, hingga sprei yang ada di kamar.

Hindari juga untuk tidak meletakkan peralatan olahraga di kamar tidur serta hindari mengisi daya smartphone di meja samping ranjang untuk mencegah radiasi.

Demi menjaga keseimbangan antara energi positif dan negatif, kita dapat membawa berbagai elemen keduanya di kamar tidur.

Misalnya sprei bernuansa bunga atau beberapa bantal dengan sarung dari sulaman untuk menghasilkan keharmonisan.

3. Perhatikan posisi kasur

Menurut feng shui, penempatan kasur di kamar tidur sangat penting karena dapat mencerminkan kehidupan cinta.

Jalur dari pintu ke arah ranjang dan jendela perlu diperhatikan dan hindari menempatkan ranjang di tengah-tengah area kamar.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm