Ilustrasi bakso keju untuk hidangan sehari-hari. Bikin banyak untuk stok di kulkas.
Ilustrasi bakso keju untuk hidangan sehari-hari. Bikin banyak untuk stok di kulkas. ( DOK.SHUTTERSTOCK/Syanti Ekasari)

Hasilnya Empuk, Berikut Ini Cara Membuat Pentol Isi Keju

21 Juni 2023 14:46 WIB

SonoraBangka.id - Siapa yang tidak suka dengan kelezatan bakso? Kamu bisa menikmati varian bakso dengan isian keju yang satu ini. Ada potongan keju yang gurih dan lezat menambah nikmat sensasi makan. Pada resep pentol keju ini hanya menggunakan empat bahan utama. Selain itu, ada penggunaan bumbu bakso agar lebih lezat. Kamu bisa menjadikan menu bakso keju ini untuk hidangan sehar-hari. Kamu juga bisa membuatnya dalam jumlah banyak untuk stok makan tinggal cemplung atau goreng. Dalam buku "Snack Antilapar ala DEBM" (2019) oleh Robert Hendrik Liembono terbitan Gramedia Pustaka Utama. 

Resep pentol isi keju

Bahan

500 gram daging sapi cincang

1/2 buah bawang bombai

1 butir telur

1/2 blok keju, potong dadu

Bumbu

1 sdm saus teriyaki

Sejumput garam sesuai selera

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm