ilustrasi tarik ulur dalam hubungan
ilustrasi tarik ulur dalam hubungan ( freepik)

Tips Keluar dari Siklus Tarik Ulur dalam Hubungan, Tak Harus Putus!

24 Juni 2023 10:28 WIB

SonoraBangka.id - Siklus tarik ulur hubungan bermula ketika seseorang mengejar-ngejar yang disukainya, menjadi dekat, mendapatkan perhatian, tetapi kemudian menjauh.

Tarik ulur dalam hubungan layaknya sebuah siklus yang mungkin tidak ada habisnya.

Saat menjauh dan merasa kehilangan, akan mengejar-ngejar lagi dan begitu seterusnya.

Tarik ulur dalam hubungan menandakan seseorang enggan menjalin hubungan serius, tetapi juga tidak ingin kehilangan.

Bagi pihak yang menginginkan hubungan asmara sehat, situasi tarik ulur tentu tidak menyenangkan.

Maka itu, berikut ini cara keluar dari siklus tarik ulur dalam hubungan seperti mengutip Marriage!

1. Identifikasi Masalah

Pertama, identifikasi dinamika tarik ulur yang terjadi dalam hubungan dan komunikasikan dengan pasangan untuk menyelesaikan masalah yang ada.

Hindari saling menyalahkan dan usahakan ada kontribusi yang seimbang dari masing-masing antara kamu dan pasangan.

2. Tunjukkan Empati

SumberParapuan.co
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm