ilustrasi sate kikil.
ilustrasi sate kikil. ( SHUTTERSTOCK/Sri Hidayati)

Lengkap Dengan Bumbu Kacang, Berikut Resep Satai Kikil Khas Jepara

29 Juni 2023 06:38 WIB

SonoraBangka.id -  Kikil salah satu bagian daging sapi yang dapat dimasak menjadi sop atau satai, seperti satai kikil khas Jepara. Satai kikil khas Jepara dibuat dengan bahan daun salam, lengkuas, garam, gula, kikil, dan santan. Sementara bumbu kacang satai kikil terdiri dari bahan bawang putih, kencur, terasi, cabai merah keriting, dan kacang tanah goreng. Simak cara membuat satai kikil khas Jepara berikut ini, dikutip dari buku "53 Resep Sate Daging Favorit" (2021) karya Indriani terbitan PT Gramedia Pustaka Utama. Baca juga: Resep Sate Kikil Kaya Bumbu, Lauk Makan Siang Tanpa Minyak Goreng

Resep satai kikil khas Jepara

Bahan:

500 gram kikil, siap pakai

1 lembar daun salam 

2 cm lengkuas, memarkan

1 sdt garam

1 sdt gula pasir

400 ml santan dari 1 butir kelapa

2 sdm minyak untuk menumis

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm