Ada tiga langkah membuat kupat tahu bandung yang bisa kamu ikuti dengan mudah. Ikuti resepnya untuk membuat 3-4 porsi makan.
6. Resep kupat tahu bandung untuk sajian lebaran
Masyarakat Sunda punya banyak cara merayakan Lebaran dengan ketupat. Tak hanya untuk teman makan opor ayam atau sambal goreng kentang ati ampela, ketupat juga bisa kamu olah jadi kupat tahu bandung.
7. Resep kupat tahu pakai kerupuk merah
Menu sarapan khas Bandung yang satu ini terbuat dari irisan ketupat dan tahu disiram saus kacang nan kental.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "7 Resep Kupat Tahu Sederhana, Menu Masakan ala Kampung Halaman", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/09/01/110900275/7-resep-kupat-tahu-sederhana-menu-masakan-ala-kampung-halaman.