Ilustrasi nasi tutug oncom.
Ilustrasi nasi tutug oncom. ( SHUTTERSTOCK/Peace-loving)

Sajikan Selagi Hangat, Berikut Cara Membuat Nasi Tutug Oncom

10 September 2023 06:18 WIB

SonoraBangka.id - Peserta MasterChef Indonesia season 11 ditantang membuat makanan plant based atau berbasis nabati. Setiap peserta membuat makanan plant based berbeda. Mulai dari nasi wangi dengan lauk komplet, salad, gado-gado, hingga buko pandan.

Renatta Moeloek, juri MasterChef Indonesia, menyebut salah satu contoh makanan berbasis nabati di Indonesia, yakni nasi tutug oncom. Kamu bisa membuat nasi tutug oncom di rumah menggunakan resep dari buku "30 Menu Nasi Berbumbu Sedap" (2018) oleh Tim Dapur Nulekker terbitan Bhuana Ilmu Populer berikut ini.

Resep nasi tutug oncom

Bahan:

250 gr nasi putih matang

2 pucuk daun kemangi

150 gr oncom, remas-remas

Bumbu:

1/2 ruas jari kencur, haluskan

2 siung bawang merah, haluskan

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm