Ilustrasi spaghetti bolognese.
Ilustrasi spaghetti bolognese. ( SHUTTERSTOCK/Amarita)

Bikin Saus dari Awal, Berikut Cara Membuat Spaghetti Bolognese

12 September 2023 18:03 WIB

SonoraBangka.id - Spaghetti bolognese salah satu kuliner khas Italia yang populer di Indonesia, banyak tersedia dalam bentuk bumbu instan. Kamu bisa membuat sendiri saus bolognese dibuat dengan bahan bawang bombai, bawang putih, daging sapi, tomat pasta, saus tomat, oregano, garam, merica, dan gula pasir.

Spaghetti bolognese direbus selama 10 menit kemudian diberi saus, taburan keju cheddar, parmesan, dan peterseli. Simak resep spaghetti bolognese yang dibuat dari awal, dikutip dari buku "Step by Step 25 Resep Serba Pasta ala Sisca Soewitomo" (2015) karya Sisca Soewitomo terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.

Resep spaghetti bolognese

Bahan:

2 liter air

1 sdm minyak goreng

250 gram spaghetti kering

Saus:

2 sdm margarin

1 bawang bombai, cincang

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm