Pemain Timnas Indonesia U24, Haykal Alhafiz saat menghadapi pemain Kirgistan dalam laga perdana grup F Asian Games 2022, di Zhejiang Normal University East Stadium, Jinhua, China pada Selasa (19/9/2023). Timnas Indonesia memiliki tiga skenario lolos ke babak 16 besar meliputi hasil imbang, kalah dan menang saat menghadapi Korea Utara
Pemain Timnas Indonesia U24, Haykal Alhafiz saat menghadapi pemain Kirgistan dalam laga perdana grup F Asian Games 2022, di Zhejiang Normal University East Stadium, Jinhua, China pada Selasa (19/9/2023). Timnas Indonesia memiliki tiga skenario lolos ke babak 16 besar meliputi hasil imbang, kalah dan menang saat menghadapi Korea Utara ( NAIF AL' AS/NOC INDONESIA )

Hasil Lawan Korea Utara Jadi Penentu, Timnas Indonesia Lolos 16 Besar Asian Games 2023

23 September 2023 08:26 WIB

Khusus Timnas Indonesia memiliki tiga skenario lolos ke babak 16 besar meliputi hasil imbang, kalah dan menang saat menghadapi Korea Utara.

Berikut tiga skenario Timnas Indonesia lolos ke babak 16 besar Asian Games 2023:

1. Menang Jumpa Korea Utara

Timnas Indonesia harus menang melawan Korea Utara pada laga terakhir fase Grup F nanti jika ingin menjadi juara Grup F.

Namun, syaratnya harus menang dengan margin dua gol ( 2-0, 3-1, 4-2).

Jika skenario itu terjadi, maka Timnas Indonesia jadi juara grup karena unggul jumlah produktivitas gol (4 gol) atas Korea Utara meski sama-sama memiliki enam poin dari tiga laga.

Syarat lainnya pun Taiwan harus kalah saat melawan Kirgistan atau setidaknya Taiwan tidak boleh menang lebih dari margin tiga gol.

2. Imbang Lawan Korea Utara

Andai laga Timnas Indonesia diimbagi Korea Utara, Garuda Muda masih bisa lolos. Dengan catatan, di laga lainnya Kirgistan mampu kalahkan Taiwan.

Sebab jika Taiwan menang, maka poin mereka menjadi 6 poin, sedangkan Indonesia 4 poin.

SumberBangkapos.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm