Caranya tetap sama, potong bagian putih daun bawang dan tanam akarnya di dalam tanah. Beri jarak tiga sentimeter antara satu dengan tanaman lainnya.
5. Beri pupuk
Tanaman bisa bertumbuh lebat dan menghasilkan daun bawang yang bagus bila ditanam dengan tanah dan pupuk nitrogen tinggi. Kamu bisa menggantinya dengan kompos, kemudian ditaburkan di sekitar area tanam untuk mendorong pertumbuhan tanaman lebih cepat.
6. Sirami tanaman daun bawang
Penting menjaga kelembapan tanaman untuk mencegah kekeringan dan kemungkinan akar busuk. Kamu bisa menyiram tanaman dengan untuk mempertahankan kelembapan dan membuat daun bawang tumbuh subur.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "6 Cara Tanam Daun Bawang di Rumah, Tumbuh dalam 5 Hari", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/10/02/170500875/6-cara-tanam-daun-bawang-di-rumah-tumbuh-dalam-5-hari?page=all#page2.