Ilustrasi roti cokelat tanpa oven.
Ilustrasi roti cokelat tanpa oven. ( SHUTTERSTOCK/jgolby)

Tanpa Perlu Dimasak, Berikut Resep Kue Cokelat Tanpa Oven

21 Oktober 2023 17:58 WIB

SonoraBangka.id - Tanpa oven, kamu tetap bisa membuat kue cokelat kacang untuk camilan kapan saja. Kue ini dibuat dari campuran biskuit, cokelat, dan buah kering sebagai isiannya untuk menambah tekstur renyah saat dimakan.

Adonan kue yang sudah matang didiamkan di kulkas hingga mengeras dan bisa dipotong sebelum disajikan. Simak resep kue cokelat tanpa oven yang dilansir dari BBC berikut ini.

Resep kue cokelat tanpa oven

Bahan:

250 gr biskuit

150 gr milk chocolate

150 gr dark chocolate

100 gr mentega tawar

150 gr sirup maple atau madu

100 gr aprikot kering, cincang

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm