3 siung bawang putih, iris
1 liter air kaldu ayam atau sapi
Garam secukupnya
2 siung bawang putih, rebus
2 sdm petis udang
1/2 sdt garam
4 sdm kecap manis
Cara membuat lontong balap surabaya
1. Lento: Campurkan kacang tolo dengan tepung sagu, bumbu halus. Aduk merata.
2. Ambil sedikit adonan, bentuk bulat kecil dan goreng hingga kecokelatan.
3. Kuah: Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Tuang air kaldu, tambahkan garam, merica, dan jahe. Masak hingga mendidih.
4. Masukkan taoge dan angkat. Letakkan potongan lontong, tahu, dan lento dalam mangkuk saji. Tambah dengan sambal petis, tuang kuah dan taoge panjang.
5. Taburi di atasnya dengan bawang goreng dan seledri. Angkat dan sajikan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Lontong Balap Surabaya, Masakan Bumbu Petis yang Gurih Segar", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/10/24/111300975/resep-lontong-balap-surabaya-masakan-bumbu-petis-yang-gurih-segar.