lustrasi wajik ketan gula merah.
lustrasi wajik ketan gula merah. ( DOK.SHUTTERSTOCK/ZahyMaulana)

Berikut Ini Cara Membuat Wajik Ketan Gula Merah Tahan Lama

11 November 2023 15:32 WIB

SonoraBangka.id - Sedang mencari menu jajanan tradisional untuk suguhan arisan di akhir pekan. Hidangkan wajik ketan gula merah untuk 15 potong yang cocok disuguhkan dengan segelas teh hangat.

Selain untuk suguhan acara di rumah, wajik ketan juga bisa digunakan sebagai hantaran pernikahan. Cara matangkan wajik ketan juga praktis hanya perlu dikukus sealam 30-45 menit dari beras ketan hingga adonan wajik yang sudah dicampur dengan gula merah.

Simak cara membuat wajik ketan gula merah dari buku "101 kue nusantara" (2013) oleh DAPUR LESTARI terbitan Kriya Pustaka, bikin untuk 15 potong.

Resep wajik ketan gula merah

Bahan

500 gram beras ketan putih, rendam sekitar 3 jam

200 ml santan kental dari 1 butir kelapa, rebus 1/4 butir kelapa, parut memanjang

Bahan adonan gula

200 gram gula merah, sisir halus

100 gram gula pasir

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm