Ilustrasi ayam betutu, sajian khas Bali.
Ilustrasi ayam betutu, sajian khas Bali. ( SHUTTERSTOCK/Ariyani Tedjo)

Kukus dengan Daun Pisang, Berikut Ini Cara Membuat Ayam Betutu

22 November 2023 16:02 WIB

SonoraBangka.id - Ayam utuh bisa dibuat masakan ayam betutu dengan bumbu rempah lengkap, cara membuatnya mudah.  Ayam betutu dibuat dengan bahan bawang merah, bawang putih, cabai merah, kunyit, kencur, jahe, lengkuas, merica, gula merah, dan air asam.

Ayam betutu dibungkus dengan daun pisang kemudian dikukus selama 45 menit, setelah itu dapat dibakar di atas arang. Ayam betutu dengan aroma khas ini bisa kamu buat dengan resep berikut ini, dikutip dari buku "Aroma Rasa Kuliner Indonesia - Sajian Ayam Goreng & Panggang" (2013) karya Lilly T. Erwin.

Resep ayam betutu

Bahan:

1 ekor ayam (750 gram), cuci dan belah dua

Daun pisang

2 sdm minyak goreng atau sayur untuk balur

1 sdt terasi

1 sdt garam

Bumbu yang dihaluskan:

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm