Tahu yang masih dalam kondisi baik akan berwarna putih tanpa bercak-bercak.
Tahu yang masih dalam kondisi baik akan berwarna putih tanpa bercak-bercak. ( FREEPIK/JCOMP)

Salah Satunya Ada Tahu, Berikut 8 Bahan Makanan yang Rendah Kolesterol

3 Desember 2023 06:45 WIB

5. Daging ikan

Ikan adalah pilihan yang paling baik karena mengandung Omega-3, dapat melindungi jantung dan meningkatkan peredaran darah dalam tubuh. Ikan yang kaya akan Omega-3 ada tenggiri, ikan kembung, sarden, dan salmon.

6. Tahu

Tahu disebut-sebut mengandung banyak Omega-3 karena bagus untuk yang sedang diet rendah kolesterol.

7. Susu dan olahan

Susu bebas lemak tentu boleh saja dikonsumsi karena kandungan kalsiumnya dibutuhkan tubuh. Yoghurt dan keju bisa dipilih yang bebas lemak, apabila tidak yakin bisa dihindari.

8. Kacang-kacangan

Kacang merah dan kacang polong merupakan salah satu sumber lemak baik. Sebuah penelitian menunjukkan bahwa orang mengonsumsi kacang merah selama tiga bulan dapat menurunkan kolesterol sampai dengan delapan persen.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "8 Bahan Makanan yang Rendah Kolesterol, Salah Satunya Ada Tahu", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/11/23/220400175/8-bahan-makanan-yang-rendah-kolesterol-salah-satunya-ada-tahu.


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm