Ilustrasi muffin.
Ilustrasi muffin. ( Dok. Unsplash/Towfiqu barbhuiya)

Ide Camilan 8 Bahan, Berikut Cara Membuat Muffin Kentang

23 Juli 2024 17:46 WIB

100 gr chocolate chips

Cara membuat muffin kentang

1. Mikser margarin dan gula sampai mengembang dan kaku, tuang kuning telur dan putih telur satu-persatu sembari di-mikser kembali menggunakan kecepatan sedang.

2. Masukkan tepung tepung terigu, baking powder, dan kentang. Aduk kembali. Tambahkan sebagian chocolate chips. Aduk merata. 

3. Lapisi loyang muffin dengan cup kertas, selanjutnya tuang adonan ke cetakan tersebut.

4. Masukkan loyang ke oven, panggang menggunakan suhu 180 derajat celsius selama sekitar 20 menit. Angkat, biarkan dingin. Hidangkan dengan sisa chocolate chips. 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Muffin Kentang, Ide Camilan 8 Bahan", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2024/07/22/201258775/resep-muffin-kentang-ide-camilan-8-bahan.


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm