elecing kangkung, teman santapan ayam betutu gilimanuk.
elecing kangkung, teman santapan ayam betutu gilimanuk. ( KOMPAS.COM/FIRA ABDURACHMAN)

Bisa untuk 4 Porsi, Berikut ini Cara Membuat Pelecing Kangkung

5 Agustus 2024 15:07 WIB

10 buah cabai rawit merah (bakar atau sangrai)

1 sdt terasi bakar

1 sdt garam

1/2 sdt gula merah sisir

1 buah (150 gr) tomat (potong-potong)

1 sdm air jeruk limau

Cara membuat pelecing kangkung

1. Tuang 1.000 ml air ke panci untuk dididihkan, lalu bubuhi garam. Masukkan kangkung yang sudah dicuci dan ditiriskan, rebus hingga batangnya matang. Angkat, tiriskan. 

2. Sambal pelecing kangkung. Masukkan cabai rawit dan cabai merah yang sudah dibakar atau disangrai ke wadah terpisah, campurkan dengan terasi, garam, dan gula merah. Haluskan atau ulek.

3. Masukkan tomat, kemudian haluskan atau ulek kembali. Tuang air perasan jeruk limau, aduk sampai rata. Tuang minyak yang masih panas, selanjutnya aduk kembali.

4. Tata kangkung di atas piring saji, hidangkan dengan sambal dan kacang tanah di atasnya. Sajikan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Pelecing Kangkung dan Sambalnya, Bisa untuk 4 Porsi", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2024/08/04/193708775/resep-pelecing-kangkung-dan-sambalnya-bisa-untuk-4-porsi.


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm