( )

Mulai dari Candi sampai Prasasti, Ini 5 Bukti Kejayaan Kerajaan Majapahit di Masa Lalu

2 September 2024 16:53 WIB

SonoraBangka.id -  Kerajaan Majapahit adalah kerajaan Hindu-Buddha terakhir di nusantara yang berdiri antara abad ke-13 hingga abad ke-16.

Kita ketahui bahwa kerajaan Majapahit salah satu kerajaan terbesar di Indonesia.

Nama Gajah MadaHayam Wuruk, dan Sumpah Palapa terkait erat dengan kerajaan Majapahit.

 

Kerajaan Majapahit memang sudah tidak ada tapi sisa-sisa kejayaannya masih bisa ditemukan.

1. Candi Bajang Ratu
Candi Bajang Ratu dikenal pula dengan nama Gapura Bajang Ratu.

Candi ini didirikan sekitar abad 14, pada masa keemasan kerajaan Majapahit.

Candi Bajang Ratu merupakan pintu masuk ke bangunan suci saat memperingati wafatnya Raja Jayanegara.

Dalam kitab Negarakertagama disebut sebagai 'kembali ke dunia Wisnu'.

Candi ini terbuat dari bata merah dan ambang pintunya terbuat dari batu andesit.

Candi Bajang Ratu berlokasi di Desa Temon, Trowulan, Mojokerto, Jawa Timur.

 

Buka setiap hari jam 07.00-16.00 WIB. Tiket masuk Rp3.000 saja.

Sumberwww.kabarbumn.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm