1/4 sdt merica bubuk
Air secukupnya Sedikit minyak untuk menumis
Bumbu halus
2 siung bawang putih
3 butir bawang merah
3 buah cabai merah (sesuai selera)
8-10 buah cabai rawit (sesuai selera)
Cara membuat tumis udang tahu putih
1. Haluskan semua bahan bumbu halus hingga benar-benar halus.
2. Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan daun salam, daun jeruk, dan lengkuas, tumis hingga layu.
3. Masukkan tahu dan udang, aduk rata. Tambahkan sedikit air, masak hingga udang berubah warna dan matang.
4. Masukkan merica bubuk, garam, dan gula secukupnya. Aduk rata hingga bumbu meresap.
5. Masukkan daun kemangi, aduk sebentar hingga layu.
6. Angkat dan sajikan selagi hangat.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Tumis Udang Tahu Putih, Lauk Makan Praktis di Akhir Pekan", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2024/09/08/103100775/resep-tumis-udang-tahu-putih-lauk-makan-praktis-di-akhir-pekan.