Ilustrasi keripik paru goreng kering.
Ilustrasi keripik paru goreng kering. ( DOK.SHUTTERSTOCK/Neelakandi)

Bisa untuk Ide Jualan, Berikut Cara Membuat Keripik Paru Sapi

15 September 2024 06:28 WIB

SonoraBangka.id - Jeroan seperti paru sapi bisa diolah menjadi keripik yang digoreng sampai renyah. Keripik paru sapi dimasak dengan bahan bumbu santan, bawang putih, ketumbar, kemiri, tepung beras, dan garam. Keripik paru bisa dijadikan stok lauk, simpan dalam wadah tertutup. Simak resep keripik paru sapi berikut, dikutip dari buku "Seri Penganan Jadul Tetap Favorit: Kletikan" (2013) karya Tim Ide Masak terbitan PT Gramedia Pustaka Utama. 

Resep keripik paru sapi

Bahan:

750 gram paru sapi

1.000 ml air

Minyak untuk menggoreng

Pelapis:

100 gram tepung beras

500 ml santan

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm