SonoraBangka.id - Tempe dapat diolah menjadi berbagai macam masakan, salah satunya tempe bacem. Tempe bacem dibuat dengan bahan bumbu gula jawa, asam jawa, air kelapa, daun salam, lengkuas, bawang merah, bawang putih, dan ketumbar. Tempe bacem dapat dijadikan stok lauk di rumah, simpan dalam wadah kedap udara dan simpan di dalam lemari es. Simak resep tempe bacem berikut, dikutip dari buku "Aneka Masakan Tempe" (2024) karya Yuni Pradata terbitan PT Agromedia Pustaka.
Resep tempe bacem
Bahan:
Tempe 500 gram, dipotong segitiga
Asam jawa 2 sdm
Gula jawa 100 gram
Air kelapa dari 2 butir kelapa
Daun salam 4 lembar
Lengkuas 4 iris
Bumbu yang dihaluskan: