( )

Saksikan Binatang di Habitat Aslinya di 6 Tempat Wisata di Dunia Ini

18 September 2024 17:07 WIB

SonoraBangka.id - Ternyata, selain kebun binatang atau taman safari, sejumlah tempat wisata dunia ini juga hadirkan keragaman binatang.

Di tempat wisata ini, alih-alih dibalik kandang, binatang dibiarkan bebas di alam atau di habitat aslinya.

Meskipun begitu, pengunjung masih berinteraksi langsung dengan binatang-binatang tersebut.

1. Crater Highlands
Taman Nasional Safari di Tanzania, Afrika, salah satu tempat wisata terkenal bagi pecinta binatang.

Crater Highlands jadi tempat tinggal sekitar 25.000 hewan, mulai dari singa, badak, gajah dan kerbau.

Konsep Crater Highland mirip taman safari. Hewan dibiarkan hidup bebas di habitat aslinya.

Sementara pengunjung menyaksikan binatang dari dalam mobil.

2. Taman Nasional Tanjung Puting
Tanjung Puting merupakan habitat asli para orangutan di Indonesia yang jumlahnya semakin sedikit.

Di konservasi orangutan terbesar dunia ini hidup 30.000-40.000 orangutan.

Selain di dalam taman nasional, ribuan orangutan ini juga hidup di luar taman nasional.

Sumberwww.kabarbumn.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm