Ilustrasi
Ilustrasi ( KRISTIANTO PURNOMO )

Kemenparkeraf Prediksi 10 Kota di Indonesia yang Akan Ramai Saat Liburan Akhir Tahun 2024

3 Desember 2024 11:15 WIB

Diprediksi sekitar 10,34% pelancong yang akan menghabiskan waktu akhir tahun di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, atau Bekasi.

Banyaknya program tahun baru di Jabodetabek menjadi salah satu daya tariknya.

5. Jawa Timur
Pulau di ujung timur Jawa ini diprediksi akan ketambahan pelancong sampai 8,85%. 

Selain Surabaya, kota favorit lainnya antara lain Malang, Tulungagung, Blitar, dan Banyuwangi.
Banyuwangi diminati karena sejalan dibukanya jalur kereta api ke kota tersebut.

Apalagi dari Banyuwangi bisa menyeberang dengan mudah ke Bali

Ilustrasi
Pemandangan dari Bukit Holbung, salah satu tempat terbaik untuk menikmati keindahan Danau Toba. (Instagram/@teropongsamosir)

6. Sumatra Utara
Punya Danau Toba sebagai destinasi super prioritas, diprediksi Sumatra Utara akan didatangi 5,70% pelancong.

Selain ke Danau Toba, pelancong diprediksi akan ke Medan dan Pematang Siantar.

Keduanya dikenal memiliki banyak tempat wisata dan kuliner lezat.

7. Bali
Sepanjang tahun Bali menjadi destinasi wisata favorit pelancong.

Tetapi karena kondisinya yang sudah overtourism, sedikit menyurutkan minat orang untuk berakhir tahun di Bali.

Diprediksi hanya sekitar 5,55% pelancong akan menghabiskan akhir tahunnya di Pulau Dewata.

8. Provinsi yang lain
Ada tiga provinsi lain yang diprediksi juga akan dijadikan tujuan wisata di akhir tahun.

Angkanya di bawah lima persen.

Yaitu, Sumatra Barat sebesar 3,26% , Lampung sebesar 3,08 % dan Sulawesi Selatan sebesar 2,66%.

Artikel ini telah terbit di https://www.kabarbumn.com/ragam/115374998/10-kota-di-indonesia-yang-kemenparkeraf-prediksi-akan-ramai-saat-liburan-akhir-tahun-2024?page=3

Sumberwww.kabarbumn.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.