Ilustrasi
Ilustrasi ( Pexels )

Sepele Tapi Berpengaruh, 5 Masalah Ini Bisa Merenggangkan Persahabatan

8 Desember 2021 20:59 WIB

2. Rasa ketidakpercayaan

Masalah persahabatan muncul ketika Kawan Puan mulai meragukan kejujuran, integritas, dan ketulusan sahabatmu.

Kecurigaan menciptakan perasaan tidak percaya lho, Kawan Puan.

Kamu mungkin tidak mempercayai temanmu berdasarkan tindakan atau kata-katanya.

Dalam khasus seperti ini, kamu akan mencoba menghindar dari sahabatmu dan tidak mempercayai apapun.

3. Kecemburuan

 

Cemburu adalah perilaku negatif yang umum terjadi pada semua orang. Kecemburuan dapat terjadi karena perasaan bersaing.

Padahal dalam hubungan persahabatan, seharusnya tidak ada sebuah persaingan.

Jika ini terjadi, kamu mungkin akan segera menghindar dari sahabatmu.

Rasa cemburu yang ada dalam sebuah hubungan dengan teman lama kelamaan akan membawa persahabatanmu ke dalam hubungan toksik.

4. Pengkhianatan

Apakah temanmu menceritakan beberapa hal yang tidak seharusnya dikatakan pada orang lain?

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm