Ilustrasi
Ilustrasi ( Shutterstock)

5 Cara Menghilangkan Papiloma Yang Harus Anda Ketahui

6 Maret 2021 09:57 WIB
  • Terapi pembekuan papiloma atau cryodestruction

Perawatan ini diberikan untuk menghancurkan benjolan yang tumbuh tidak normal. Terapi klinis ini menggunakan suhu rendah sampai batas tertentu, sehingga jaringan papiloma bisa luluh dan tidak tumbuh lagi.

  • Elektrokoagulasi papiloma

Perawatan untuk menghilangkan papiloma ini dilakukan dengan proses kauterisasi menggunakan arus listrik.

Prosesnya dilakukan dengan membakar benjolan papiloma lalu dikikis perlahan menggunakan alat kuret.

  • Terapi laser papiloma

Perawatan untuk menghilangkan papiloma ini menggunakan laser dengan gelombang cahaya tertentu.

Energi yang dipancarkan laser dapat menghancurkan jaringan papiloma tanpa merusak jaringan sekitarnya.

  • Operasi papiloma

Operasi pengangkatan papiloma biasanya direkomendasikan untuk menghilangkan papiloma berukuran besar.

Operasi bedah ini dilakukan dengan bius lokal. Jaringan papiloma akan diangkat lantas bekas lukanya akan dijahit.

Konsultasikan dengan dokter untuk menentukan cara menghilangkan papiloma paling tepat. Hindari menghilangkan papiloma mencabut kutil sendiri karena bisa menyebabkan infeksi.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "5 Cara Menghilangkan Papiloma", Klik untuk baca: https://health.kompas.com/read/2021/03/05/100100768/5-cara-menghilangkan-papiloma?page=all#page2.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm