Ilustrasi
Ilustrasi ( Kompas.com)

Yuk Lawan Gaslighting, Jangan Mau Jadi Korban ! Berikut Ini Tipsnya

21 April 2021 14:36 WIB

Pada dasarnya, orang di pihak "penerima" gaslighting mencoba mengukur seberapa besar kesabaran yang dia miliki terhadap pelaku kekerasan.

Namun yang terpenting, kita harus mengetahui apa yang akan berubah jika kita menyadari motif pelaku gaslighting.

Cara ini dapat membantu kita belajar menangani situasi dengan lebih cermat.

Sebagai contoh, jika motif pelaku gaslighting adalah menyebabkan kita ragu, maka kita bisa berpegang pada kebenaran yang kita yakini.

7. Mencari dukungan

Isolasi psikologis dan ketergantungan emosional dapat menjadi tujuan dari pelaku gaslighting.

Cobalah mencari dukungan dari orang terdekat untuk membagikan kebenaran, fakta yang terjadi, apa yang kita ketahui, lihat, saksikan, dan alami.

Kemudian, kita bisa mengintegrasikan kebenaran ke dalam pemikiran kita.

Jika kita diam, besar kemungkinan keraguan akan tumbuh seiring waktu.

Terkadang kita membutuhkan pengakuan dari pihak luar untuk membangun kepercayaan diri, terutama ketika kita menjadi korban gaslighting.

Ketika kita membagikan kebenaran dengan orang-orang terdekat, maka kita dapat mengurangi belenggu psikologis dan emosional dari pelaku gaslighting.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Jangan Mau Jadi Korban Gaslighting, Lawan!", Klik untuk baca: https://lifestyle.kompas.com/read/2021/04/21/124455320/jangan-mau-jadi-korban-gaslighting-lawan?page=5.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm