Ilustrasi
Ilustrasi ( Shutterstock)

Yuk Ingatkan Orang Terdekat Bahaya Nyata Covid-19 dengan Cara Ini !

26 Juni 2021 08:24 WIB

Sampaikan bahwa dampak Corona semakin dekat dan sulit untuk dihindari apabila tidak menjaga diri.   

"Sampaikan soal susah UGD, situasi sedang kolaps dan peningkatan kasus," jelas Ketua Pusat Krisis Universitas Indonesia ini,.

Sertakan informas detail termasuk data, berita dari media terpercaya, dan contoh kasus yang terjadi. Ia mengingatkan, penting untuk menyampaikannya dengan bahasa sederhana namun mendetail.

Tujuannya, orang tersayang memahami soal krisis kesehatan yang memang sedang terjadi dari paparan tersebut.

  • Sampaikan pesan bahwa pencegahan lebih baik dan mudah dilakukan

Langkah kedua untuk meningkatkan kesadaran adalah menekankan bahwa pencegahan jauh lebih mudah dilakukan.

"Sampaikan bahwa pakai masker dan cuci tangan itu lebih tidak menderita dan hanya repot sedikit dibandingkan positif Corona," terang Dicky.

Uraikan bahwa pencegahan jauh lebih baik dilakukan dibandingkan harus berjuang dirawat di rumah sakit.

Apalagi, sekarang ini sejumlah fasilitas kesehatan penuh sehingga pasien Covod-19 sulit mendapatkan penanganan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Begini Cara Mengingatkan Orang Terdekat soal Bahaya Nyata Covid-19", Klik untuk baca: https://lifestyle.kompas.com/read/2021/06/22/202751020/begini-cara-mengingatkan-orang-terdekat-soal-bahaya-nyata-covid-19?page=1.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm