Ilustrasi
Ilustrasi ( bunditinay)

Yuk Coba 4 Tips Pintar Atur Uang. Yakin, Gaji Kecil Bisa Jadi Sultan!

6 September 2021 11:02 WIB

2. Hindari utang

Alih-alih berutang, lebih baik Anda mencari pekerjaan sampingan untuk menambah penghasilan.

Ada banyak risiko jika kita memilih untuk berutang, selain membayar bunganya kita bisa kena denda juga kalau telat bayar.

Jika kita tidak memiliki utang, 30 persen gaji bisa kita alokasikan untuk berinvestasi atau menabung.

Namun, apabila terlanjur memiliki utang, segeralah lunasi agar tidak menambah utang baru yang membuat kita sulit mencapai tujuan keuangan.

3. Disiplin menabung

Meskipun menabung di rekening tabungan bunganya kecil, namun aktivitas ini bisa membuat kita belajar untuk menyisihkan uang.

Jika Anda ingin bunga yang lebih besar, coba buka tabungan berjangka atau deposito.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm