Jahe sebaga obat alami mengatasi maag.
Jahe sebaga obat alami mengatasi maag. ( PIXABAY)

Ini 5 Obat Alami Maag yang Aman untuk Tubuh

22 September 2021 18:47 WIB

Selain itu, akar manis juga bisa menahan asam lambung agar tidak naik ke kerongkongan.

Namun, teman-teman tetap harus berhati-hati saat menggunakan obat herbal satu ini, karena reaksi tubuh setiap orang akan berbeda-beda saat menerima obat herbal satu ini.

4. Daun Kemangi

Teman-teman pasti sering menemukan bahan herbal satu ini.

Daun kemangi sering dijadikan sebagai lalapan dengan beberapa sayuran lainnya.

Bukan hanya menjadi pelengkap dalam makanan, kemangi juga bisa menjadi obat herbal untuk mengatasi maag.

Pada daun kemangi terdapat sifat karminatif, antibakteri, dan anti-peradangan.

Selain meredakan maag, kemangi juga bisa meredakan kejang pada saluran usus.

Kejang pada usus ini sering menjadi penyebab perut kembung.

Untuk mengonsumsinya, teman-teman bisa mengolah daun kemangi menjadi teh atau memasukan ke dalam masakan.

5. Kurma

Kurma adalah salah satu makanan yang sering muncul pada bulan Ramadan.

Makanan dengan rasa manis ini memiliki sifat basa yang bisa membantu mengatasi keasaman pada lambung.

Karena itu, kurma sering disarankan menjadi camilan untuk orang yang memiliki penyakit maag.

Nah, itu tadi 5 obat alami untuk atas maag atau masalah lambung.

Teman-teman bisa mengonsumsi salah satu dari 5 obat herbal ini untuk mengatasi maag.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm