Ilustrasi duduk sakit pinggang
Ilustrasi duduk sakit pinggang ( spukkato )

Yuk Gerak! Ini 7 Bahaya Terlalu Banyak Duduk yang Harus Diwaspadai

10 November 2021 14:52 WIB

SonoraBangka.id - Jika kita terlalu banyak duduk, maka akan ada banyak bahaya kesehatan yang bisa timbul.

Mungkin ada beberapa pekerjaan yang mengharuskan kita duduk selama berjam-jam.

Meski begitu, kita tetap harus menyempatkan diri untuk bergerak agar bahaya kesehatan tidak terjadi pada tubuh kita.

Pasalnya, duduk merupakan jenis aktivitas yang lebih sedikit menggunakan energi dibandingkan dengan berdiri, jalan kaki, atau bergerak.

Rupanya, ada dampak negatif yang bisa muncul jika kita terlalu banyak duduk.

Dikutip dari WebMD, berikut ini 7 bahaya terlalu banyak duduk bagi kesehatan.

1. Buruk untuk kesehatan jantung

Sebuah penelitian membandingkan dua kelompok, yakni pengemudi angkutan umum, yang duduk hampir sepanjang hari, dan kondektur atau penjaga, yang tidak duduk.

Meskipun pola makan dan gaya hidup mereka sangat mirip, mereka yang duduk dua kali lebih mungkin terkena penyakit jantung dibandingkan mereka yang berdiri.

2. Memperpendek usia harapan hidup

Kemungkinan buruk lainnya yaitu kita lebih mungkin memiliki usia harapan hidup yang lebih pendek.

Kondisi bisa lebih parah jika kebiasaan terlalu banyak duduk ini tidak diimbangi dengan aktivitas olahraga.

SumberNova
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm