Suasana malam Imlek yang berlangsung di Wihara Dharmakirti, Jalan Papera, Kecamatan Ilir Timur I, Palembang, Sumatera Selatan, Kamis (11/2/2021). Tradisi tahunan menyalakan ratusan lilin pelita kembali dilakukan di malam Imlek tersebut sebagai simbol penerangaan dalam agama Buddha.(KOMPAS.com / AJI YK PUTRA )
Suasana malam Imlek yang berlangsung di Wihara Dharmakirti, Jalan Papera, Kecamatan Ilir Timur I, Palembang, Sumatera Selatan, Kamis (11/2/2021). Tradisi tahunan menyalakan ratusan lilin pelita kembali dilakukan di malam Imlek tersebut sebagai simbol penerangaan dalam agama Buddha.(KOMPAS.com / AJI YK PUTRA ) ( kompas.com)

Serba-serbi Hari Raya Imlek: Awal Mula, Tradisi, sampai Pantangan

6 Januari 2022 18:07 WIB

Saat malam tiba, ia mengenakan pakaian merah, menyalakan lilin, dan menembakkan bambu -yang dulunya merupakan bentuk awal petasan- untuk menakuti Nian.

Karena trik lelaki tua itu, penduduk desa lantas mengetahui senjata rahasia untuk mengalahkan Nian, yaitu dengan warna merah, lampu terang, dan suara keras.

Orang-orang kemudian melakukan seperti yang dilakukan lelaki tua itu setiap malam Imlek dan Nian dikabarkan tidak pernah muncul lagi.

Shio

Bagi orang-orang yang mempercayai astrologi China, shio dipercaya membawa peruntungan bagi karier, keuangan, dan kesehatan.

Di tahun Macan Air ini, ada beberapa shio yang diprediksi akan makmur dan memperoleh banyak rezeki.

Sedangkan, shio lainnya harus bekerja keras agar bisa bertahan di tengah kerasnya tahun Macan Air.

Penggambaran shio menurut astrologi China dilambangkan dengan 12 hewan. Awal mulanya shio diciptakan oleh Kaisar Giok pada hari ulang tahunnya.

Dikisahkan, untuk menentukan urutan hewan dalam shio, Kaisar Giok menggelar perlombaan menyeberang sungai bagi hewan.

Kucing dan tikus dalam perlombaan ini melompat ke punggung kerbau. Saat mencapai sisi lain sungai, tikus mendorong kucing ke dalam air dan melompat dari kerbau untuk bergegas menemui Kaisar Giok.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm