Daging merah yang  tidak baik dikonsumsi terlalu banyak.
Daging merah yang tidak baik dikonsumsi terlalu banyak. ( gurkanerol/pixabay)

6 Bahaya Terlalu Banyak Makan Daging Merah,Bisa Tingkatkan Risiko Batu Ginjal

12 Juli 2022 11:13 WIB

Kadar kolesterol yang tinggi inilah yang menyebabkan teman-teman mudah terkena penyakit jantung akibat mengonsumsi daging merah berlebihan.

4. Mudah Mengantuk

 

Tentu teman-teman sudah tahu kalau pada daging merah terdapat banyak kandungan protein.

Tapi tahukah kalau protein merupakan sumber energi yang lama dicerna tubuh, daripada karbohidrat? Karena itu, tubuh memerlukan waktu lebih lama memproses daging merah dalam tubuh.

Selama proses pencenaan yang lambat itu, tubuh akan kekurangan energi karena proses pengubahan protein menjadi energi bergitu lama.

Bahkan otak yang membutuhkan banyak energi bisa kekurangan karena lamanya energi bisa sampai ke kepala. Masalah ini akan menyebabkan teman-teman akan menjadi kurang fokus, mengantuk, hingga kelelahan.

5. Sembelit

Berbeda dengan sayuran, daging merah tidak memiliki kandungan serat yang tinggi.

Padahal, serat adalah kandungan penting yang sangat berguna untuk saluran cerna. Bila kandungan ini tidak ada, masalah pencernaan akan muncul dan salah satunya adalah sembelit.

Saat mengonsumsi daging merah terlalu banyak maka sembelit bisa jadi masalah pertama yang akan teman-teman alami.

Jadi saat akan mengonsumsi daging merah, baiknya imbangi juga dengan sayuran dan juga buah-buahan.

6. Kenaikan Berat Badan

Daging merah juga bisa menjadi penyebab kenaikan berat badan karena terjadi penumpukan lemak.

Protein pada daging memang berguna untuk membangun otot dalam tubuh, tapi jika terlalu banyak, justru akan menjadi penumpukan lemak.

Peningkatan berat badan ini pun bisa berdampak buruk dengan munculnya masalah kesehatan lainnya.

Dengan penjelasan tersebut, baiknya teman-teman mulai melakukan pembatasan konsumsi daging merah yaitu sebanyak 300 sampai 500 gram per minggunya.

Nah, itu tadi penjelasan tentang bahaya terlalu banyak makan daging merah selama perayaan Hari Raya Iduladha.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm