Ilustrasi tumis labu siam dengan ebi.
Ilustrasi tumis labu siam dengan ebi. ( Foodplace/ Miftahul Rizky)

Cocok Untuk Ide Bekal Makanan, Berikut Cara Membuat Tumis Labu Siam

4 Maret 2023 17:27 WIB

1 sdt ebi Setengah sdt garam

Setengah sdt penyedap

Cara membuat tumis labu siam

1. Kupas kulit labu siam. Belah labu siam menjadi dua bagian dan iris tipis. Iris tipis juga bawang merah, bawang putih, dan cabai merah keriting.

2. Panaskan minyak goreng di dalam wajan. Masukkan bahan yang sudah diiris tadi bersama dengan daun salam dan lengkuas. Tumis hingga harum.

3. Masukkan saus tiram, ebi, garam, penyedap, dan labu siam. Aduk sebentar lalu tambahkan sedikit air. Masak labu hingga layu dan semua bumbu meresap. Sajikan selagi hangat.  

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Tumis Labu Siam Ebi, Cocok untuk Ide Bekal Makanan", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/03/03/080900175/resep-tumis-labu-siam-ebi-cocok-untuk-ide-bekal-makanan.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm