Ilustrasi ayam bakar madu.
Ilustrasi ayam bakar madu. ( Dok. Food52)

Bikin Sehari Sebelum Sahur, Berikut Cara Membuat Ayam Bakar Ungkep

15 Maret 2023 15:44 WIB

SonoraBangka.id - Saat sahur, paling pas masak masakan yang simpel dan pembuatannya cepat. Kamu dapat mencoba membuat makanan menggunakan bumbu ungkep. Ungkep adalah proses masak dengan cara membumbui bahan kemudian didiamkan atau beberapa saat atau dimasak sampai semua bumbu meresap. Kamu bisa coba membuat ayam bakar bumbu ungkep. Ayam bisa kamu bumbui pada malam hari sebelum sahur. Saat memasuki waktu sahur, kamu bisa langsung bakar ayam di atas pemanggang. Simak resep dan cara mudah membuat ayam bakar bumbu ungkep, dikutip dari buku "Menu Lengkap Sehari-hari Untuk 1 Bulan" (2019) karya Sufi S. Yahyono terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.

Resep ayam bakar bumbu ungkep

Bahan 

900 gram atau 1 ekor ayam muda, bersihkan dan potong menjadi empat bagian

1000 ml air, untuk ungkep ayam

3 lembar daun salam

Bahan bumbu celupan

3 sdm kecap manis

2 sdm saus sambal botolan

1 sdm minyak sayur

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm