Ilustrasi bau mulut
Ilustrasi bau mulut ( )

Ini Tips Atasi Masalah Bau Mulut Saat Berpuasa di Bulan Suci Ramadhan

3 April 2023 10:48 WIB

SonoraBangka.id - Meski lazim ditemui setiap hari, masalah bau mulut lebih sering terjadi di bulan puasa.

Masalah bau mulut kerap menjadi penyebab kita tidak percaya diri.

Namun, kita tidak perlu khawatir karena ada beberapa trik untuk menghilangkan bau mulut ini.

Masalah bau mulut biasanya disebabkan oleh kurangnya cairan yang masuk ke dalam tubuh.

Minimnya cairan atau makanan yang diproses menyebabkan air liur berkurang.

Padahal air liur punya banyak manfaat yang berpengaruh pada bau mulut kita.

Melansir Tribun Jateng, beberapa tips ini dapat mengurangi masalah bau mulut yang kita alami.

Pertama, rajin untuk menyikat gigi dan lidah.

Disarankan menyikat gigi minimal 2 kali sehari dengan pasta gigi.

Sahabat NOVA bisa membersihkan lidah dengan alat khusus pembersih lidah dengan harga terjangkau.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm