Bahan lapisan gula
200 gram gula dingin
70-80 gram Milo
20 gram cokelat bubuk
Cara membuat putri salju cokelat milo
1. Mixer bahan A hingga creamy. Campurkan bahan B dengan tangan hingga menjadi satu gumpalan yang rata dan halus.
2. Ayak bahan lapisan gula yang sudah disiapkan.
3. Siapkan plastik gula ukuran 2 kilogram, belah dua, dan rolling dengan cetakan putri salju.
4. Ambil sebagian adonan, pipihkan dengan ketebalan 0,7-1 cm.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Putri Salju Cokelat Milo, Kue Kering dengan 5 Langkah Membuat", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/06/16/101300875/resep-putri-salju-cokelat-milo-kue-kering-dengan-5-langkah-membuat.