Siti Maulia (37), ibu dari bayi tertukar di Bogor sedang menggendong bayi tersebut.
Siti Maulia (37), ibu dari bayi tertukar di Bogor sedang menggendong bayi tersebut. ( KOMPAS.COM/AFDHALUL IKHSAN)

Heboh! Ibu Bayi Tertukar Di Bogor Harap Bayinya Segera Dikembalikan

13 Agustus 2023 14:12 WIB

Kronologi bayi tertukar di Bogor

Ada kejanggalan saat digendong

Awalnya, tidak ada yang mencurigakan.

Siti saat itu merasa bahagia karena telah melahirkan anak keempatnya dengan selamat.

Meskipun saat itu adalah pertama kali baginya melahirkan secara caesar.

"Awalnya pas mau lahiran itu pendarahan seminggu terus saya ke rumah sakit untuk melahirkan secara caesar dan ini baru pertama di RS Sentosa," ujar Siti seperti dikutip dari Kompas.com.

Bayi Siti pun lahir dengan kondisi yang sehat.

Siti kemudian menggendongnya dan langsung memberikan ASI.

Sehari kemudian, bayi tersebut lalu dibawa oleh suster untuk dilakukan perawatan ke ruangan bayi.

Namun, saat hendak digendong dan disusui, Siti mengaku merasakan ada kejanggalan dan kecurigaan bahwa bayinya tertukar dengan bayi lainnya.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm