1 sdm margarin, lelehkan
Bumbu siram
100 gram cabai merah
7 buah bawang merah
1/2 sdt terasi matang
3 siung bawang putih
1/2 sdt garam
2-3 sdt gula merah
2-3 sdt air asam pekat
Cara membuat ikan gabus panggang
1. Belah agak dalam punggung ikan sampai terbuka. Lumuri dengan larutan sekitar dua sendok makan air asam dan garam. Diamkan selama 10 menit, tiriskan.
2. Aduk bumbu isi dan margarin, masukkan ke belahan punggung, biarkan 15 menit.
3. Panggang ikan sambil dibalik-balik. Hidangkan dengan bumbu siram, tumis matang dengan 3-5 sendok makan minyak goreng.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Ikan Gabus Panggang Bumbu Pedas, Bumbu Meresap", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/09/30/111100575/resep-ikan-gabus-panggang-bumbu-pedas-bumbu-meresap.