Ilustrasi ayam kukus pedas, hidangkan dengan nasi putih hangat.
Ilustrasi ayam kukus pedas, hidangkan dengan nasi putih hangat. ( DOK.SHUTTERSTOCK/Qing Hai R)

Masak Cuma 25 Menit, Berikut Cara Membuat Ayam Kukus Pedas

18 Oktober 2023 14:09 WIB

SonoraBangka.id - Selain digoreng atau dibakar, ada olahan ayam agar tidak bosan yang bisa kamu ikuti. Yaitu ayam kukus pedas dengan bumbu tauco, minyak wijen, dan cabai rawit. 

Semua bahan untuk bumbu ayam kukus hanya perlu diiris sehingga praktis dan cepat. Kamu bisa gunakan aneka jenis potongan ayam, tetapi pada resep ini menggunakan paha ayam.

Ada banyak alat pengukus yang bisa kamu gunakan, seperti panci pengukus di kompor, slow cooker, atau gunakan rice cooker agar lebih praktis.  Simak resepnya, dari buku "Hidangan Ayam, Bebek Serba Tim & Kukus" (2013) oleh Mary Winata terbitan Gramedia Pustaka Utama.  

Resep ayam kukus pedas

Bahan

500 gram paha ayam, potong

1 sdm bawang putih, cincang 

1 sdm bawang merah, cincang

1 sdm jahe cincang 

1 sdm tauco 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm