Penyebab nyeri di telapak kaki saat berjalan.(Shutterstock/Jo Panuwat D)
Penyebab nyeri di telapak kaki saat berjalan.(Shutterstock/Jo Panuwat D) ( kompas.com)

6 Untuk Penyebab Telapak Kaki Sakit Saat Berjalan, Apa Saja?

5 November 2023 16:04 WIB

Fasciitis plantaris merupakan penyebab paling umum mengapa telapak kaki sakit saat jalan kaki.

Fasciitis plantaris adalah kondisi di mana terjadi perdangan pada pita jaringan yang disebut fascia plantar.

Pita jaringan ini membentang dari tulang tumit ke pangkal jari-jari kaki Anda sehingga menyebabkan rasa nyeri.

Nyeri itu akan terasa semakin parah setelah berolahraga.

Dilansir dari Verywell Health, berikut faktor risiko fasciitis plantar:

  • Memiliki telapak kaki yang datar atau lengkungan yang sangat tinggi.
  • Kelebihan berat badan atau mengalami obesitas.
  • Overpronasi (ketika kaki berguling ke dalam dengan setiap langkah).
  • Mengenakan sepatu dengan dukungan lengkungan yang buruk.
  • Berjalan, berlari, atau banyak berdiri di atas permukaan yang keras.
  • Berjalan tanpa alas kaki.
  • Sedang hamil.

2. Metatarsalgia

Metatarsalgia adalah peradangan yang menyakitkan pada bola kaki.

Dikutip dari Healthline, gejala metatarsalgia adalah sebagi berikut:

  • Rasa terbakar, sakit, atau nyeri yang tajam.
  • Rasa sakit yang memburuk saat berjalan, berdiri, atau melenturkan kaki Anda.
  • Terasa seperti ada kerikil di dalam sepatu.

Anda bisa mengompres kaki Anda dan beristirahat sebentar untuk meredakan gejala.

3. Penebalan jaringan kaki

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm